TMMD 100 KODIM 0619/PURWAKARTA

Loading

Program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 100 Kodim 0619/Purwakarta berhasil membangun sarana dan prasarana bagi masyarakat di dua Kecamatan Kabupaten Purwakarta , Jawa Barat.

Sarana dan prasarana yang berhasil dibangun seperti betonisasi,pembangunan badan jalan sepanjang 7.2 km, pembangunan rutilahu, , pembangunan drainase.
Sedangkan kegiatan nonfisik berupa pengobatan gratis, pelayanan akte lahir.

Program TMMD 100 Kodim 0619/Purwakarta telah berlangsung semakin dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. program TMMD masih sangat dibutuhkan, mengingat sebagian besar wilayah Indonesia merupakan daerah pedesaan, sehingga keterlibatan membangun sarana, prasarana, dan infrastruktur wilayah masih sangat kurang terutama jalan.

“Program TMMD akan tetap berjalan karena ini (Program TNI) untuk membantu masyarakat”ujar Pasiter Kodim 0619/Purwakarta Kapten Arm Amarudin.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *